Harga Kalsiboard Untuk Plafon dan Partisi Dinding Terbaru 2023

Harga Kalsiboard - Seperti yang sudah pernah disampaikan pada artikel sebelumnya dimana Kalsiboard adalah salah satu jenis bahan bangunan yang popular, biasa digunakan untuk membuat plafon atau untuk pembuatan partisi dinding.
harga kalsiboard
harga kalsiboard terbaru
Kalsiboard yang merupakan salah satu jenis dari kalsiboard yang mana bahan ini dibuat dari serat semen yang dicampur dengan bahan tambahan lainnya seperti serat kain, mampu memberikan kekuatan dan kestabilan yang baik pada beberapa bagian konstruksi bangunan.

Bila sobat sedang merencanakan sebuah proyek pembangunan atau hanya sekedar renovasi interior rumah dan tertarik ingin menggunakan kalsiboard beragam jenis, maka penting untuk mengetahui harga-harga terbaru yang berlaku saat ini.

Nah, dalam kesempatan membuat artikel kali ini larantukagypsum.com akan memberikan informasi tentang harga Kalsiboard untuk plafon dan partisi dinding terbaru.

Harga Kalsiboard Plafon

Harga kalsiboard untuk plafon tergantung pada merk, ukuran, dan kualitas produk yang dimilikinya! Berikut ini adalah perkiraan harga Kalsiboard untuk plafon dengan ukuran standar per lembar.
Nama Bahan Tebal Panjang Lebar Harga (Rp)
Kalsiboard plafon 3,5 3,5 mm 122 cm 244 cm 62.800
Kalsiboard plafon 3,5 3,5 mm 120 cm 240 cm 60.400
Kalsiboard plafon 4,5 4,5 mm 122 cm 244 cm 86.550
Kalsiboard plafon 4,5 4,5 mm 100 cm 240 cm 83.350
Kalsiboard plafon 6 6 mm 122 cm 244 cm 126.850
Kalsiboard plafon 6 6 mm 120 cm 240 cm 122.050
Kalsiboard plafon 6 6 mm 120 270 137.200
Kalsiboard plafon 6 6 mm 120 cm 300 cm 152.500
Sebelum membeli, pastikan untuk membandingkan harga terlebih dahulu dari beberapa toko atau distributor material bangunan terdekat di kota sobat untuk mendapatkan penawaran terbaik.

Harga Kasliboard Partisi Dinding

Harga Kalsiboard ling untuk partisi dinding juga dapat bervariasi tergantung pada ukuran dan ketebalan produk Kalsiboard yang sobat pilih. Berikut ini, perkiraan harga board untuk partisi dinding per lembar berbagai ukuran ketebalan, sebagai berikut:
Jenis Ukuran Harga
KalsiClad Dinding 12 mm 120 cm x 300 cm Rp 297.300
KalsiClad Dinding 12 mm 120 cm x 270 cm Rp 267.400
KalsiClad Dinding 12 mm 120 cm x 240 cm Rp 248.400
KalsiClad Dinding 12 mm 120 cm x 240 cm Rp 247.400
KalsiClad Dinding 10 mm 120 cm x 300 cm Rp 246.400
KalsiClad Dinding 10 mm 120 cm x 270 cm Rp 250.400
KalsiClad Dinding 10 mm 120 cm x 240 cm Rp 230.650
KalsiClad Dinding 10 mm 120 cm x 240 cm Rp 225.650
KalsiPart Partisi 8 mm 120 cm x 240 cm Rp 168.650
KalsiPart Partisi 8 mm 120 cm x 240 cm Rp 198.650
KalsiPart Partisi 8 mm 120 cm x 270 cm Rp 195.700
KalsiPart Partisi 8 mm 120 cm x 300 cm Rp 197.700

Harga Semua Jenis Kalsiboard

Selain harga kalsiboard untuk plafon dan partisi dinding diatas, sobat juga bisa menyimak harga untuk semua jenis kalsiboard, dimana jenis-jenis kalsiboard sudah pernah kita bahas pada artikel sebelumnya. Berikut ini, daftar harga kalsiboard untuk semua jenis, sebagai berikut:
Deskripsi Tebal (mm) Panjang (mm) Lebar (mm) Harga / Lembar (Rp.)
KalsiRata 3 3 1000 1000 15.700
KalsiRata 3 3 1000 2000 34.550
KalsiRata 3 3 500 2000 15.850
KalsiBoard Ling 3,5 3,5 1220 2440 62.800
KalsiBoard Ling 3,5 3,5 1200 2400 60.400
KalsiBoard Ling 4,5 4,5 1220 2440 86.550
KalsiBoard Ling 4,5 4,5 1000 2400 83.350
KalsiBoard Ling 6 6 1220 2440 126.850
KalsiBoard Ling 6 6 1200 2400 122.050
KalsiBoard Ling 6 6 1200 2700 137.200
KalsiBoard Ling 6 6 1200 3000 152.500
KalsiPart 8 8 1220 2440 170.650
KalsiPart 8 8 1200 2400 164.250
KalsiPart 8 8 1200 2700 184.700
KalsiPart 8 8 1200 3000 204.100
KalsiClad 10 10 1220 2440 208.000
KalsiClad 10 10 1200 2400 200.100
KalsiClad 10 10 1200 2700 225.100
KalsiClad 10 10 1200 3000 250.100
KalsiClad 12 12 1220 2440 251.850
KalsiClad 12 12 1200 2400 242.450
KalsiClad 12 12 1200 2700 272.650
KalsiClad 12 12 1200 3000 303.150
KalsiQua8 8 1200 2400 209.400
KalsiFloor 20 20 1200 2400 553.000

Kesimpulan

Jadi, harga kalsiboard ling ini juga sama seperti kita sedang mencari harganya Kalsiboard untuk plafon, pastikan untuk membandingkan harga dari beberapa sumber agar mendapatkan harga yang kompetetif.

Harga yang kita sebutkan diatas hanya berupa perkiraan yang harganya kita ambil dari sejumlah marketplace online di mbah google, yang mungkin akan sedikit berbeda dengan harga yang berlaku di toko material bangunan di kota sobat.

Selalu sobat periksa harga-harga terbaru sebelum melakukan pembelian material Kalsiboard guna memastikan keakuratan informasi yang dikumpulkan.

Selain itu, penting untuk juga untuk memperhatikan produk ketika membandingkan harganya. Pilihlah Kalsiboard yang memiliki sertifikasi mutu dan yang direkomedasikan oleh para ahli. Meskipun harga menjadi faktor penentu, namun kualitas dan dan keawetan produk juga harus di pertimbangkan.

Jangan lupa juga untuk memperhitungkan jumlah Kalsiboard sesuai dengan kebutuhan yang perlukan dalam proyek yang sobat garap atau rumah huni pribadi yang sobat renovasi.